Kamis, 16 Februari 2023

KELEBIHAN DAN KEKURANGAN SISTEM BUDIDAYA BIOFLOK

SISTEM BIOFLOK merupakan jenis BUDIDAYA yang banyak diminati, terutama untuk kaum pemula untuk memulai usaha BUDIDAYA UDANG VANAME atau IKAN NILA. Kelebihan yang sangat dirasakan pada BIOFLOK adalah, bisa memanfaatkan lahan kecil sebagai lokasi BUDIDAYA. Namun tidak sedikit juga para PEMBUDIDAYA yang masih ragu menerapkan SISTEM BIOFLOK. Karena memang sejatinya setiap cara perawatan BUDIDAYA memiliki kelebihan dan kekurangannya tersendiri. Lalu apa saja kelebihan dan kekurangan yang terdapat dalam SISTEM BUDIDAYA BIOLFOK?


KELEBIHAN SISTEM BIOFLOK:

  •    Bisa menerapkan sistem tebar benih secara padat
  • Hasil panen berkali lipat
  • Hemat lahan dan hemat air
  • Limbah kolam bisa dimanfaatkan untuk pakan karena terjadi proses biologi dalam kolam
  • Air bioflok bisa dimanfaatkan untuk menghilangkan hama pada tumbuhan

 

KEKURANGAN SISTEM BIOFLOK:

  • Biaya investasi di awal lebih mahal
  • Memerlukan AERATOR ROOT BLOWER yang dapat bekerja selama 24 Jam
  • Oksigen kolam harus terpenuhi secara optimal
  • Jika kualitas AERASI pada kolam tidak optimal, bisa mengakibatkan PH air menurun dan berdampak pada kematian ikan

 

Untuk sekedar konsultasi dan bertanya ketersediaan stock, bisa langsung menghubungi salah satu nomor what’sApp kami.

Untuk info lebih lanjut, kunjungi link di bawah ini:

https://pt-bws.com/

https://www.bumiwirasta.com/

Untuk pemesanan, bisa di link berikut ini:

https://www.tokopedia.com/bumiwirasta

Untuk kontak dan konsultasi lebih lanjut, hubungi nomor what's app di: 08161633702 / 08128833678



Tidak ada komentar:

Posting Komentar